Ketika tangan tak mampu berjabat || Inspirasi Ucapan Lebaran

Posted on

Iskandarnote.com. Ketika tangan tak mampu berjabat || Inspirasi Ucapan Lebaran bahasa indonesia, bahasa jawa, bahasa sunda, bahasa arab, dan yang lainnya.

Inspirasi Ucapan Lebaran tersebut akan menjadi moment yang sangat dinanti umat muslim ketika lebaran tiba.

Selain menjalankan tradisi lebaran, beberapa orang yang tidk bisa bertemu langsung dengan keluarganya dapat menggunakan kata-kata ucapan lebaran sebagaimana admin bahas dibawah ini.

Sehingga moment bermaaf-maafan tidak terhalang oleh jarak yang memisahkan.

Berikut ini kata ucapan lebaran yang banyak digunakan warganet yang admin rangkum dari berbagai sumber :

Ketika tangan tak mampu berjabat

” Ketika tangan tak mampu berjabat. Ketika mulut tak dapat mengucap. Ketika kaki tak mampu melangkah. Mohon maaf lahir batin “.

Atau kalian bisa gunakan kata lainya seperti ini :

” TAQABBALLAHU MINNAA WAMINKUM TAQABBAL YAA KARIM, Barakallahu fiikum “

Maafkan siapapun bersungguh-sungguh dalam meminta maaf dan biarkan hidup ke depan menjelma menjadi kisah yang baru

” Lupakan masa lalu yang kelam dan hadapi masa depan yang cerah untuk mencapai rhido illahi “

Berikut adalah Ucapan Lebaran Idul fitri dalam Bahasa Arab dan Artinya :

“Daeuna nzf qalbik waruhik waqam bi’iizalat alkhatiyat min jasdik waeaqalak.”
(Mari bersama bersihkan hati, jiwa, dan hilangkan dosa dari dalam tubuh dan pikiran kita)

“Eidun Mubaarok lakum wa li-‘a’ilatakum!”
(Selamat Hari Raya Idulfitri untukmu dan keluarga)

Baca Juga :
1. Link ucapan idul fitri 2021 dan bingkai foto twibbonize
2. Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 H

Demikian ulasan seputar Ketika tangan tak mampu berjabat || Inspirasi Ucapan Lebaran, di nuansa lebaran 1442 h ini.

Silahkan anda gunakan kata-kata ucapan lebaran ini sebagai ungkapan rasa bermaaf-maafan bersama keluarga, teman, dan kerabat lainnya untuk lebih mengikatkan silaturahmi antar sesama

Terimakasih sudah berkunjung di situs kami, semoga bermanfaat dan selamat idul fitri 1442 hijriyah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *